teknik SEO Google

Teknik SEO Google yang Pasti Berhasil dan Mudah

Biasanya dalam menentukan teknik SEO Google itu sangat mudah dan bisa dipraktekkan orang banyak. Akan tetapi memang tidak setiap publisher memahami tentang prinsip dasar dari SEO itu sendiri. Bahkan ada beberapa pemilik website yang menyewa jasa karena terlalu banyak yang harus di kerjakan.

Akan tetapi memang untuk mengerjakan website agar bisa tampil di top pencarian Google itu sangat mudah dan bisa di praktekkan orang banyak. Namun memang tidak semua bisa mengerjakannya dan bahkan malas untuk mengelolanya.

Prinsipnya proses pengelolaannya dibagi 2. Yakni dari SEO off page dan on page. Adapun kedua hal tersebut diatas saling berkesinambungan dan saling mengisi satu sama lain. Biasanya memang para pemilik website sangat mengedepankan off page atau bahkan backlink ketimpang dari sisi on page. Padahal keduanya sangat berkesinambungan.

Teknik SEO Google yang Bisa Membuat Website Anda Terkenal

Baik dari segi on page dan off page memiliki tugas dan cara yang berbeda satu sama lain. akan tetapi teknik SEO terbaik yang satu ini saling berkesinambungan dan harus di perlakukan sebaik mungkin. Sebisa mungkin memang Anda harus memiliki Teknik yang tepat baik dari segi on page dan off pagenya.

Metode Optimasi Website Google SEO On Page

Teknik SEO ini di lakukan sebelum Anda memulai optimasi website Anda. Boleh di katakan bahwa Teknik ini adalah dasar agar bisa mendapatkan website yang terkenal. Teknik ini harus di lakukan secara mendetil dan sesuai denga napa yang diminta oleh Google agar dilacak oleh robot Google.

teknik SEO Google

Yang Anda bisa lakukan adalah Anda harus membuat kerangka website yang bisa dilacak oleh robot Google. Baik dari sisi judul, meta description, hingga keyword yang di sematkan di dalam website harus tepat dan tidak menumpuk. Karena memang jika Anda tidak memilih keyword yang cocok, maka website Anda tidak akan terlacak oleh Google.

BACA  Keunggulan Jasa Pengetikan Banjarbaru, Wajib Di Coba

Bahkan jika Anda ingin membangun website, maka sebaiknya Anda memilih tema yang mobile friendly, ringan dan gampang di akses. Biasanya teknik SEO website yang seperti ini memang membutuhkan website yang sekiranya sangat gampang di akses orang banyak. Dengan begitu penilaian website Anda pun baik di mata Google.

Teknik SEO Google Off Page

Sebetulnya Teknik ini sudah banyak sekali orang yang mempraktekkannya dan memiliki peluang besar untuk terkenal. Namun ini adalah salah satu cara yang di lakukan jika websitenya sudah baik dari sisi on pagenya. Seperti yang sudah di bahas di atas, baik onpage dan offpage itu saling berkesinambungan dan saling mempengaruhi.

Teknik off page ini berkaitan erat dengan backlink yang berasal dari website, blog, ataupun sosmed. Entah apapun caranya, yang jelas Anda harus memilih backlink yang berkualitas. Bahkan jika Anda sudah ahli pasti akan menganggap 1 backlink yang bagus akan mengalahkan ratusan backlink asal asalan dan tidak memiliki tujuan yang jelas. Bahkan bisa berpotensi di hapus Google karena di anggap spamming.

Anda bisa menanam backlink dari satu PBN atau singkatan dari private blog network atau dengan kata lain website yang sudah mati dan Anda beli. PBN memang memiliki nilai yang bagus dan bisa mengangkat website Anda.

Dari web 2.0 itu sendiri pun Anda sudah bisa mendapatkan backlink, namun ternyata tidak terlalu berpengaruh besar. Dan terakhir jika Anda ingin mendapat backlink dari sosmed itu pun sudah menjadi teknik SEO Google yang bagus.

error: Content is protected !!